Minggu, 18 November 2012

JOGJA Cinta Tanpa Akhir

Pada suatu magrip jam 7 malam, tanggal 07-07-2007, km AWU berlayar dari Pelabuhan Waingapu dengan pelabuhan tujuan Benoa-Bali. Dalam kapal itu ikut serta diriku dengan modal nekad berangkat menuju Ngayogyakata. Aku menyebutnya nekad karena ini adalah pertama kalinya diriku melakukan perjalan jauh menyeberangi lautan, dan tanpa sedikitpun pengetahuan tentang Jogja. Yang menjadi peganganku hanyalah 12 digit angka yang disebut nomor hape, nomor hape tersebut ku dapat dari seorang sahabat. Nomor hape dalam peganganku adalah milik sahabatku punya sahabat, singkat kata aku tidak pernah bertemu dan tidak mengenal sang empunya nomor.


Dalam kegalauan perjalanan panjang di atas kapal selama 3 hari dengan tujuan hari esok yang tidak jelas, alhamdulillah bertemu dengan seorang teman SMA yang memiliki tujuan sama denganku. Saat itu kami terus bersama dalam perjalanan. Tanggal 10-07-2007 sekitar jam 11 malam km AWU sandar di pelabuhan Benoa. Karena harus menunggu jadwal bus tujuan Jogja keesokan harinya, kami memaksakan diri mengionap malam itu di Bali. Pada seorang tukang mebel di wilayah Kerobokan-Bali kami beristirahat di gudang di antara tumpukan mebel, sambil berdoa malam cepat berlalu.

Pada sore hari 11-07-2007, kami berangkat dari terminal Ubud-Bali dengan bus (lupa nama bus tsb). 12-07-2007 sampailah aku di Daerah Istimewa Yogyakarta dengan menginjakkan kaki pertama di bawah jembatan layang Janti. Kebetulan teman yang bersama ku itu, memiliki hape, maka dialah yang membantu ku untuk menghubungi sang pemilik no hape yang ku pegang. beberapa saat kemudian jemputan untuk ku tiba.
Hari itu adalah hari aku memulai petualangan di daerah Istimewa itu. JOGJAAAAA.....!!!

Terlalu panjang untuk menyisahkan kehidupanku di Jogja, singkat kata aku menjalani pendidikan S1 di FKIP Matematika, Universitas Sanata Dharma. Ada banyak pengalaman indah selama di Jogja, ada banyak teman yang sulit untuk dilupakan. Pokokee... ajib tenanlah selama di jogja. 

Kini, dengan berat hati aku meninggalkanMu, engkau kota pendidikan tak akan ku lupakan, karena padamu kutemukan ilmu, kutemukan sahabat, kutemukan jati diri, kutemukan cinta.

Padamu Jogja Cinta Tanpa Akhir


P. Mat '07-B

team futsal P. Mat '07

P. Mat '07-B

P. Mat '07-B


Kalkulus (Telaga Warna - Dieng)

Kalkulus (0km)

Kalkulus(Pantai Sundak)
mitra cm USD (panti semedi - Klaten)

Forum Komunikasi lintas Iman - USD

Koor KOMPAI

KOMPAI

KOMPAI

KOMPAI

KOMPAI

KOMPAI

Panitia Pekan Suci '10 kampus III

Panitia Pekan Suci '10 kampus III

Panitia Pekan Suci '10 kampus III

di Studio Audio Visual
KKN Ngambah

teman-teman KKN

teman-teman KKN

teman-teman KKN

teman-teman KKN
Relawan merapi dari Universitas Sanata Dharma, posko RUSUNAWA, bagian LOGISTIK

Pelepasan wisudawan/wisudawati JPMIPA 2012 (PMAT '07)

Wisudawan/wisudawati Pendidikan Matematika angkatan 2007 (13-10-2012)

Dalam keberlaluan ku akan terus bernyanyi kadang dalam senandung sambil meringis.

Jogja Never Ending Love - Katon Bagaskara

In the sand
I can see my footprints left behind
Parangtritis waves calling in rhyme

For the longest time
life has been a struggle in the past
Now it’s time to free my soul at last

Between waves chasing each other to the shore
The sound of Gamelan enticing even more
This calm I’ve been waiting for

Letting myself fly
I see all these people passing by
bicycles are everywhere I go

Smiles so beautiful
friendly faces greeting me so nice
My heart’s found its home in paradise

Watch that lady
dancing gracefully
She brings to life the legend of Tamansari
How softly and sweetly
tradition’s calling me

Oh please let me stay
time don’t pass away
I treasure your beauty
day to day

Here peace I can find
leave troubles behind
just this city in my mind

A place that’s so real
and yet makes me feel
like being in heaven up above
Pure white like a dove
a passion deep in my heart

A never ending love:
Jogjakarta
Hoo~ woo~

Deep within my heart will never be apart
Javanese romance enchanting like a dance
Oh.. so innocently tradition’s calling me

~

Oh please let me stay
time don’t pass away
I treasure your beauty day to day

Here peace I can find
leave troubles behind
just this city in my mind

A place that’s so real
and yet makes me feel
like being in heaven up above
Pure white like a dove
a passion deep in my heart

A never ending love:
Jogjakarta
Comments
0 Comments

Tidak ada komentar:

Posting Komentar